Selamat Datang di My Blog << Waroeng Alam is a Waroeng-e Alam >>

Wednesday, February 15, 2017

Sumber Hukum Islam 10 (Madzhab Sahabat)

السلام عليكم ورحمة الله وبركاته

الحمدلله رب العلمين والصلاة والسلام  على رسول الله سيدنا ومولانا محمد صلى الله عليه وسلم وعلى اله وصحبه اجمعين. اما بعد.
Ane menulis disini karena ane adalah orang yang ditakdirkan oleh Allah SWT sebagai perwakilan manusia di bumi untuk menyampaikan setetes ilmu yang InsyaAllah akan bermanfaat bagi kita semua. Aamiin Ya Rabbal Aalamiin.
Sebetulnya ini bukan tulisan yang ane buat melainkan ini adalah tulisan yang disusun oleh Dosen salah satu Universitas di Indonesia dan kebetulan ane diberi amanah untuk membantu dalam mengerjakan penulisan ini. Semoga tulisan ini bermanfaat karena bersumber dari sumber yang jelas. Yuhu, langsung aja.... cekidot.
Sumber-sumber dalam hukum Islam memiliki banyak sumber, disini ane tulis yang ke sepuluh yakni:



Madzhab Sahabat

تَصَدَّى لِإِفْتَاءِ الْمُسْلِمِيْنَ وَالتَّشْرِيْعِ لَهُمْ جَمَاعَةٌ مِنَ الصَّحَابَةِ ، عَرَفُوْا بِالْفِقْهِ وَالْعِلْمِ وَطُوْلِ مُلاَزِمَةِ الرَّسُوْلِ وَفَهْمِ الْقُرْأَنِ وَاَحْكَامِهِ ،

Artinya: “Madzhab Sahabat adalah fatwa-fatwa yang ditetapkan oleh sekelompok sahabat yang diberikan bagi kaum muslimin. Mereka adalah orang-orang yang ahli dalah hal fiqih dan ilmu pengetahuan, lama bergaul dengan Rasulullah, memahami Al-Qur’an dan hukum-hukumnya” (Abdul Wahhab Khallaf, Ilmu Ushul Fiqh, 1942: hlm. 94, lihat juga Wahbah Zuhaili, Ushul al-Fiqh al-Islami, Damaskus; Dar al-Fikr, Juz II, hlm.151-153, Syaikh Muhammad Khudori Bek, Ushul Fiqh, Dar al-Fikr, 1988, hlm. 357-358).

Baca sebelumnya


والسلام عليكم ورحمة الله وبركاته
Baca juga artikel islami lainnya disini 

Penyusun : Alamudin Zaenuri
Al Khawarizmi dari negeri Ibu Pertiwi

0 comments:

Post a Comment