Selamat Datang di My Blog << Waroeng Alam is a Waroeng-e Alam >>

Saturday, January 28, 2017

Kelebihan dan Kekurangan Simposium

Simposium
Simposium adalah serangkaian pidato pendek di depan pengunjung dengan seorang pemimpin (moderator).

Syarat:
1.      Untuk mengemukakan aspek-aspek yang berbeda dari topiktertentu.
2.      Jika kelompok itu besar.
3.      Jika kelompok itu membutuhkan keterangan yang ringkas.
4.      Jika ada pembicara yang memenuhi syarat.
5.      Jika tidak memerluka reaksi mentee.
6.      Ketika pokok pembicaraan sudah ditentukan.

Kelebihan
1.      Dapat dipakai pada kelompok besar maupun kecil.
2.      Dapat mengemukakan informasi dalam waktu yang singkat.
3.      Menyoroti hasil simposium.
4.      Pergantian pembicara menambah variasi dan menjadi lebihmenarik.
5.      Dapat direncanakan jauh-jauh hari.

Kekurangan
1.      Kurangnya spontanitas dan kreativitas.
2.      Kurangnya interaksi antar kelompok dalam mentoring.
3.      Menekankan pokok pembicaraan.
4.      Agak terasa formal.
5.      Kepribadian pembicara dapat menekankan isi dengan kurang tepat.
6.      Sulitnya mengadakan kontrol waktu.
7.      Secara umum membatasi pendapat pembicara.
8.      Membutuhkan perencanaan sebelumnya dengan hati- hati, untukmenjamin jangkauan yang tepat.
Cenderung untuk dipakai secara berlebihan.

0 comments:

Post a Comment